Mungkin sebagian orang belum tau dimana Pulau Pari. Pulau Pari adalah wisata yang memiliki Pantai Pasir Perawan yang sangat terkenal di Kepulauan Seribu,Pulau parimerupakan pulau wisata dengan suasana pasir yang putih yang lembut dan juga air laut yang jernih tanpa obak, karena di banyak pohon Mangrove yang tumbuh di pesisir pantai pulau tersebut.Wisata Pulau ini adalah bagian dari pulau seribu dengan jarak tempuh memakan waktu 90 menit dari Marina Jakarta dengan menggunakan speed boat. Pulau Pari juga menjadi jantung pengembang biakan rumput laut yang menunjang perekonomian kehidupan masyarakat sekitar dan juga para penduduknya pun membantu riset biota laut yang di dukung oleh pemerintah.
Pulau pari merupakan pulau wisata yang diantaranya yaitu dekat sekali dengan pulau tidung. Pulau pari wisata Pulau Seribu merupakan suatu pulau yang tidak ada penghuninya yaitu suatu pulau yang tidak ada penduduknya berupa pulau yang kosong, hingga kini telah berubah menjadi suatu lokasi wisata pantai di pulau seribu. Penduduk yang terdapat di pulau tersebut di dalamnya telah di bangun sebuah tempat lembaga penelitaian rumput laut yang terletak di barat pulau pari. Wisata yang terkenal yaitu berada di tempat lokasi yang paling menojol di pulau pari adalah sebuah pantai yang disebut dengan Pantai Pasir Perawan. Pantai pasir perawan ini menjadi iconnya pulau pari yang mempunya air Jernih serta warna gradasi hijau dan kebiruan yang sangat indah untuk di lihat.
Di pulau pari, semua penginapan dimiliki dan dikelola oleh penduduk setempat. Sebagian besar adalah homestay atau rumah yang disulap menjadi penginapan. Beberapa penduduk juga membangun penginapan khusus yang terpisah dari rumah mereka. Penginapan-penginapan ini bahkan memiliki fasilitas AC , TV, kulakas ,dispenser dan kamar mandi di dalam. Ada pula yang dilengkapi dengan televisi.
untuk warga ibukota yang bosen dengan suasana pucak, pantai ancol, TMII. boleh dijadikan alternatif liburan baru. ataupun warga luar daerah yang ingin mencobanya. sekian dulu ya semoga bermanfaat untuk semua.
Sumber: Pulau Pari
Bagikan
Pulau Pari | Wisata Pantai Pasir Perawan
4/
5
Oleh
Tipsjitu